Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2021

Resume Kajian "Repair Your Life"

Gambar
Kak Ratu Faradiba, selaku pemateri yang akhirnya memenuhi janji untuk mengisi kajian di Ahad lalu. Sebelumnya, saya memang suka mengikuti kajian-kajian dari Yuk Ngaji Makassar karena penjelasannya sangat mudah dimengerti, juga topik-topiknya banyak membahas tentang hal-hal yang tidak jauh dari keseharian dan fitrah kita sebagai manusia. Repair your life, it's mean : perbaikilah hidupmu. Kenapa harus diperbaiki? Padahal kita tidak punya masalah atau merasa baik-baik saja. Tapi tanpa disadari, kita merasa kosong saat kita memiliki banyak aktivitas. Sehingga masalahnya menjadi tidak kasat mata. Maka, cara yang bisa dilakukan untuk memperbaiki hidup adalah dengan hijrah sebagaimana dijelaskan dalam Q.S An-Nisa ayat 100: “Siapa yang berhijrah di jalan Allah, niscaya mereka mendapati di bumi ini tempat yang luas dan rezeki yang banyak”. Hijrah bukan garis finish melainkan garis start untuk berproses atau sebagai batu loncatan untuk masuk ke fase dan proses dimana kita dapat meng